• Pilih Bahasa :
  • indonesian
  • english

Sistem Ujian Proposal Jarak Jauh dalam Rangka Pencegahan Penyebaran COVID - 19

  • Terakhir diperbaharui : Selasa, 24 Maret 2020
  • Penulis : Devi Puspita Sari, S.Komp
  • Hits : 1084

FIKES UPN VJ - Selasa, tanggal 24 Maret 2020 Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta menerapkan Sistem Ujian Proposal Jarak Jauh dalam Rangka Pencegahan Penyebaran COVID - 19, dosen Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Pembangunan Nasional ikut mendukung kegiatan Ujian Proposal Jarak Jauh yang dianjurkan oleh Pemerintah dan dari Kemendikbud,  adapun sarana yang diberikan yaitu dengan menggunakan media yang disediakan melalui  ZOOM Cloud Meetings. Dengan melakukan Ujian Proposal Jarak Jauh diharapkan dapat mencegah penyebaran COVID-19 yang sedang mewabah.

WhatsApp_Image_2020-03-24_at_11.37.07.jpeg

WhatsApp_Image_2020-03-24_at_11.37.06.jpeg

Informasi