• Pilih Bahasa :
  • indonesian
  • english

Bimbingan Teknis "Penyelenggaraan Kearsipan Perguruan Tinggi" dilingkungan UPN "Veteran" Yogyakarta

  • Terakhir diperbaharui : Selasa, 19 November 2019
  • Penulis : Devi Puspita Sari, S.Komp
  • Hits : 1247

FIKES UPNVJ - Pada Hari Rabu tanggal 13 November 2019, Fakultas Ilmu Kesehatan UPN “Veteran” Jakarta  mengirimkan perwakilan untuk mengikuti kegiatan Bimbingan Teknis "Penyelenggaraan Kearsipan Perguruan Tinggi" dilingkungan UPN "Veteran" Yogyakarta bekerjasama dengan Arsip Nasional Republik Indonesia yang diselenggarakan oleh UPN “Veteran” Yogyakarta yang dilaksanakan pada hari Kamis dan Jum’at tanggal 14 dan 15 November 2019 bertempat di Hotel Grand Quality Yogyakarta Jl. Laksda Adisucipto No 48, Yogyakarta dengan perwakilan satu UPN “Veteran” Jakarta sebanyak 10 orang berdasarkan Surat Tugas UPN “Veteran” Jakarta  Nomor : 1574/UN61.2/RT.01.00/2019.

esti.jpg

Kegiatan tersebut dibuka oleh Rektor UPN “Veteran” Yogyakarta Bapak Dr. Mohamad Irhas Effendi, M.S.

WhatsApp_Image_2019-11-19_at_09.06.58.jpeg

Kemudian dilanjutkan kegiatan Bimbingan Teknis.

Adapun materi yang disampaikan dalam  Bimtek Kearsipan yaitu:

  1. Kebijakan Penyelenggaraan Kearsipan Perguruan Tinggi;
  2. Instrumen Pengelolaan Arsip Dinamis (Pencipta Arsip);
  3. Pemeliharaan Arsip (Arsip Aktif);
  4. Pemeliharaan Arsip (Arsip Inaktif);
  5. Pemberkasan Arsip berdasarkan Alphabetis/Huruf;
  6. Pemberkasan Arsip Berdasarkan Numerik/Nomor;
  7. Pemberkasan Arsip berdasarkan Alphanumerik;
  8. Pengelolaan Arsip Elektronik Berbasis TIK;
  9. Penyusutan Arsip;
  10. Pengelolaan Arsip Statis.

WhatsApp_Image_2019-11-19_at_09.07.31.jpeg

Pelaksanaan Bimtek

Nama Kegiatan

Tempat Kegiatan

Jumlah Jam Kegiatan

Nama

Narasumber

Mata Diklat/ Kompetensi

Nama Penyelenggara Kegiatan

Dampak

Bimtek Pengarsipan Perguruan tinggi

Hotel Quality Yogyakarta

3 jam

1  Drs. Azmi, Msi / ANRI

  Kebijakan Penyelenggaraan Kearsipan Perguruan Tinggi

UPN “Veteran” Yogyakarta

Dapat memahami pengelolaan arsip dilingkungan perguruan tinggi.  

Bimtek Pengarsipan Perguruan tinggi

Hotel Quality Yogyakarta

8 jam

Dra. Sulistyowati, MM/ ANRI

  • Instrumen pengelolaan arsip dinamis (Penciptaan arsip)
  • Pemeliharaan Arsip (Arsip Aktip)
  • Pemeliharaan Arsip (Arsip Inaktif)
  • Pemberkasan Arsip berdasarkan Alphabetis/Huruf
  • Pemberkasan Arsip Berdasarkan Numerik/Nomor
  • Pemberkasan Arsip berdasarkan Alphanumerik

UPN “Veteran” Yogyakarta

Dapat mengelola / memahami arsip Dinamis  

Lebih bertanggung jawab terhadap, penciptaan, Penggunaan, dan pemeliharaan Arsip baik yang Aktif maupun yang Inaktif di UPNVJ

Bimtek Pengarsipan Perguruan tinggi

Hotel Quality Yogyakarta

3  jam

Tasdik Eko Pranomo, ST, MT  / ANRI

Pengelolaan Arsip berbasis TIK

UPN “Veteran” Yogyakarta

Mampu menginformasikan Pengarsipan  secara teknologi

Bimtek Pengarsipan Perguruan tinggi

Hotel Quality Yogyakarta

6  jam

Susanti, S.SOS, M.Hum / ANRI

  • Penyusutan Arsip
  • Pengelolaan Arsip Statis

UPN “Veteran”  Yogyakarta

Dapat mengklasifikasi Arsip berdasarkan Jadwal Retensi Arsip (JRA) sehingga dapat di musnahkan secara baik dan benar sesuai  dengan ketentuan yang berlaku di ANRI

Informasi